..

pfSense

pfSense merupakan software atau sistem operasi berbasis freebsd yang digunakan untuk kebutuhan firewall dan router.

Managemen pfSense ini menggunakan GUI yang dapat diakses melalui web browser dan dapat diinstal pada server fisik maupun virtual machine.

pfSense is a firewall/router computer software distribution based on FreeBSD. The open source pfSense Community Edition (CE) and pfSense Plus is installed on a physical computer or a virtual machine to make a dedicated firewall/router for a network. -Wikipedia

pfSense memiliki beberapa fitur yang sangat membantu, berikut beberapa fitur yang sudah saya coba:

  • VPN (OpenVPN dan IPSec), untuk L2TP masih saya coba.
  • Firewall, NAT, Port Forwarding
  • CA, Acme Certificates
  • HAProxy

Untuk menggunakan pfSense, kamu bisa download pfSense Community Edition di laman dibawah:

https://www.pfsense.org/download/

Sekian..